Wawako Antos Hadiri Dialog Generasi Bebas Stunting

    Wawako Antos Hadiri Dialog Generasi Bebas Stunting

    MEDAN - Wakil Walikota Alvia Santoni menghadiri rangkaian acara dialog dan webinar bertajuk Generasi Bebas Stunting yang dilakukan secara hybrid dari Hotel Santika, Medan, Rabu (6/7/2022).

    Acara tersebut dalam rangka peringatan Hari Keluarga Nasional (Harganas) ke-29 yang puncaknya diselenggarakan pada 7 Juli mendatang oleh Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) melakukan.

    Sesuai dengan arahan dari Presiden melalui Peraturan Presiden Nomor 72 tahun 2021, Kepala BKKBN Hasto Wardoyo mengatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan upaya mempercepat penurunan angka stunting di Indonesia.

    Wawako Antos berharap penurunan angka stunting di Indonesia ditargetkan sebesar 14 persen pada tahun 2024.  

    "Atas nama Pemkot Sungai Penu kita berharap penurunan stunting 14 persen  tahun 2024. Berdasarkan hal tersebut, Kami jmengajak para pemangku kebijakan  untuk memberikan perhatian khusus pada program tersebut, " ujar Wawako Antos.

    Turut hadir pada acara tersebut, Gubernur Se - Sumatera, Bupati/Walikota dan Ketua TP - PKK Se - Sumatera, Ketua TPPS serta Tim Pendamping Keluarga. (Hms)

    sungaipenuh kerinci jambi
    Sony

    Sony

    Artikel Sebelumnya

    Dinas Pendidikan Sungaipenuh Salurkan Bantuan...

    Artikel Berikutnya

    Walikota dan Wakil Walikota Sungai Penuh...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Hindari Terlalu Banyak Intervensi terhadap Kewenangan, Polri di Bawah Presiden Adalah Langkah Tepat
    Hendri Kampai: Utopia Indonesia, Irigasi Bagus dan Petani Bisa Panen Tiga Kali Dalam Setahun
    Hendri Kampai: Utopia Indonesia, Visi Indonesia Emas Namun Uang Kuliah Semakin Tak Terjangkau
    Hendri Kampai: Pemimpin Sejati Meninggalkan 'Legacy', Bukan Janji, Apalagi Hutang
    Hidayat Kampai: Nepo Baby, Privilege yang Jadi Tumpuan Kebijakan Publik?

    Ikuti Kami